Sibarani, Revalino Sahat Tua (2024) Analisis Determinan Praktik Tax Avoidance Pada Perusahaan Subsektor Makanan dan Minuman Yang Terdaftar di BEI Tahun 2019-2023. Skripsi thesis, Universitas Tanjungpura.
|
Text (Cover-Bab1)
Cover-Bab1_B1031211004.pdf - Published Version Download (1MB) |
|
|
Text (B1031211004_REVALINO SAHAT TUA SIBARANI)
B1031211004_REVALINO SAHAT TUA SIBARANI.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh leverage, capital intensity, profitabilitas, dan kepemilikan institusional terhadap tax avoidance pada perusahaan subsektor makanan dan minuman yang terdaftar di BEI selama periode 2019-2023. Sebanyak 17 perusahaan dipilih dengan menggunakan teknik purposive sampling, sehingga menghasilkan 85 observasi untuk analisis. Metode analisis yang digunakan adalah regresi data panel dengan menggunakan Eviews 10. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial leverage, capital intensity, dan kepemilikan institusional tidak berpengaruh signifikan terhadap tax avoidance. Namun, profitabilitas berpengaruh negatif dan signifikan terhadap penghindaran pajak. Secara simultan, leverage, capital intensity, profitabilitas, dan kepemilikan institusional berpengaruh signifikan terhadap tax avoidance. Menurut teori keagenan, prinsipal dan agen siap menerima konsekuensi pajak yang tinggi jika perusahaan mencapai profitabilitas yang tinggi. Selain itu, praktisi pajak harus secara khusus memonitor perusahaan dengan profitabilitas yang rendah, karena tax avoidance cenderung meningkat
| Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||
|---|---|---|---|---|---|---|---|
| Creators: |
|
||||||
| Subjects: | 300 – Ilmu Sosial > 330 Ekonomi > 336 Keuangan publik | ||||||
| Divisions: | Fakultas Ekonomi > Akuntansi S1 | ||||||
| Depositing User: | Robiatul Adawiyah | ||||||
| Date Deposited: | 19 Dec 2025 04:00 | ||||||
| Last Modified: | 19 Dec 2025 04:00 | ||||||
| URI: | http://36.95.239.66/id/eprint/4450 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
