Pengaruh Fraud Diamond Dalam Mendeteksi Fraudulent Financial Reporting Dengan Komite Audit Sebagai Pemoderasi

Riyana, Dea Tika (2024) Pengaruh Fraud Diamond Dalam Mendeteksi Fraudulent Financial Reporting Dengan Komite Audit Sebagai Pemoderasi. Skripsi thesis, Universitas Tanjungpura.

[img] Text (Cover-Bab I)
Cover-Bab1_B1031211156.pdf - Published Version

Download (920kB)
[img] Text (B1031211156_DEA TIKA RIYANA)
B1031211156_DEA TIKA RIYANA.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui pengaruh elemen fraud diamond terhadap potensi fraudulent financial reporting dengan komite audit sebagai pemoderasi pada laporan keuangan perusahaan infrastruktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2020 hingga 2022. Fraudulent financial reporting diukur menggunakan model f-score. Metode pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling method, yang menghasilkan 114 data perusahaan sektor infrastruktur. Teknik analisis data yang dilakukan meliputi dua model persamaan, yaitu regresi linear berganda dan Moderates Regression Analysis (MRA) dan menggunakan software Statistical Product and Service Solution (SPSS) versi 27. Hasil dari penelitian ini adalah stabilitas keuangan berdampak negatif, sedangkan ketidakefektifan pengendalian, pergantian auditor, dan pergantian direksi berdampak positif terhadap fraudulent financial reporting.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNomor Induk Mahasiswa (NIM)Email
Riyana, Dea TikaNIMB1031211156UNSPECIFIED
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 657 Akuntansi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi S1
Depositing User: Rudiarti Rudiarti
Date Deposited: 26 Nov 2025 07:30
Last Modified: 26 Nov 2025 07:30
URI: http://36.95.239.66/id/eprint/4144

Actions (login required)

View Item View Item