Evaluasi Kesesuaian Lahan Tanaman Kelapa Sawit Di Desa Argo Mulyo Kecamatan Ketungau Tengah Kabupaten Sintang

Sudrajat, Muhammad Irawan (2023) Evaluasi Kesesuaian Lahan Tanaman Kelapa Sawit Di Desa Argo Mulyo Kecamatan Ketungau Tengah Kabupaten Sintang. Skripsi thesis, Universitas Tanjungpura.

[img] Text (Cover-Bab I)
Cover-Bab1_C1051191077.pdf - Published Version

Download (632kB)
[img] Text (C1051191077_MUHAMMAD IRAWAN SUDRAJAT)
C1051191077_MUHAMMAD IRAWAN SUDRAJAT.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengatahui tingkat atau kelas kesesuaian lahan dan faktor pembatas pengembangan tanaman kelapa sawit serta cara pengolahan yang sesuai dengan kondisi lahan yang ada di Desa Argo Multo Kecamatan Ketungau Tengah Kabupaten Sintang dengan luas lokasi penelitian 100 ha. Penelitian dilakukan di lapangan dan dilanjutkan dengan melakukan analisis tanah di Laboratorium Kimia dan Kesuburan Tanah Fakultas Pertanian Universitas Tanjungpura Pontianak. Berlangsung selama 5 bulan yang dilakukan dalam beberapa tahapan, mulai dari persiapan, survei pendahuluan, survei lapangan, analisis tanah di laboratorium, interpretasi data dan penyajian hasil. Variabel penelitian terdiri dari pengamatan di lapangan dan analisis di laboratorium. Pengamatan lapangan seperti warna tanah, kedalaman air tanah, drainase, kedalaman efektif, kosistensi tanah, struktur, lereng, erosi dan bahaya banjir, tata guna lahan, bantuan premukaan dan singkapan batuan. Sedangkan analisis laboratorium seperti tekstur, KTK tanah, KB tanah, Ph tanah, c-organik, N total, P tersedia, K-dd, Ca-dd dan Mg-dd.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNomor Induk Mahasiswa (NIM)Email
Sudrajat, Muhammad IrawanNIMC1051191077UNSPECIFIED
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 630 Pertanian > 631 Teknik khusus, peralatan, dan material
Divisions: Fakultas Pertanian > Ilmu Tanah S1
Depositing User: Rudiarti Rudiarti
Date Deposited: 06 Oct 2025 03:58
Last Modified: 06 Oct 2025 03:58
URI: http://36.95.239.66/id/eprint/3816

Actions (login required)

View Item View Item