PERAN PEMERINTAH DESA DALAM PENGELOLAAN BADAN USAHA MILIK DESA (BUMDES) BERKAT BERSAMA DI DESA RAMBAYAN KECAMATAN TEKARANG KABUPATEN SAMBAS

HENDRAWAN, HENDRAWAN (2022) PERAN PEMERINTAH DESA DALAM PENGELOLAAN BADAN USAHA MILIK DESA (BUMDES) BERKAT BERSAMA DI DESA RAMBAYAN KECAMATAN TEKARANG KABUPATEN SAMBAS. Skripsi thesis, Universitas Tanjungpura.

[img] Text (Cover)
Cover_E1031171013.pdf - Published Version

Download (257kB)
[img] Text (Lembar Pengesahan)
Yuridis_E1031171013.pdf - Published Version

Download (69kB)
[img] Text (Surat Pernyataan)
SP_E1031171013.pdf - Published Version

Download (47kB)
[img] Text (Abstrak)
Abstrak_E1031171013.pdf - Published Version

Download (174kB)
[img] Text (Kata Pengantar)
Kapeng_E1031171013.pdf - Published Version

Download (40kB)
[img] Text (Daftar Isi)
Dafis_E1031171013.pdf - Published Version

Download (42kB)
[img] Text (Daftar Lain)
Daflain_E1031171013.pdf - Published Version

Download (39kB)
[img] Text (Bab I)
Bab1_E1031171013.pdf - Published Version

Download (69kB)
[img] Text (Bab II)
Bab2_E1031171013.pdf - Published Version

Download (78kB)
[img] Text (Bab III)
Bab3_E1031171013.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (75kB)
[img] Text (Bab IV)
Bab4_E1031171013.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (109kB)
[img] Text (Bab V)
Bab5_E1031171013.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (431kB)
[img] Text (Bab VI)
Bab6_E1031171013.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (44kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Dapus_E1031171013.pdf - Published Version

Download (42kB)
[img] Text (Lampiran)
Lamp_E1031171013.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

HENDRAWAN : Peran Pemerintah Desa Dalam Pengelolaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Berkat Bersama di Desa Rambayan Kecamatan Tekarang Kabupaten Sambas. Skripsi. Program Studi Ilmu Pemerintahan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Inoversitas Tanjungpura Pontianak. 2022. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menganalisis Peran Pemerintah Desa dalam pengelolaan BUMDes Berkat Bersama di Desa Rambayan kecamatan Tekarang Kabupaten Sambas. Penelitian ini didasarkan oleh fenomena Pemerintah Desa yang kurang berperan dalam pengelolaan BUMDes Berkat Bersama di Desa Rambayan. Adapun metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif, dengan desain penelitian analisis deskriptif. Penelitian ini menggunakan teori Peran Pemerintah yang dikemukaan oleh Ryaas Rasyid dalam Muhadam Labolo (2010: 32) yang terdiri dari diantaranya adalah sebagai : 1) Regulator, kesimpulannya adalah Peran Pemerintah Desa sebagai regulator masih kurang maksimal dilihat dari tidak adanya aturan yang dikeluarkan oleh Pemerintah Desa untuk mengatur BUMDes serta kurangnya pemahaman pengelola BUMDes terhadap aturan yang mengatur BUMDes; 2) Fasilitator, Kesimpulannya adalah Peran Pemerintah Desa sebagai Fasilitator masih belum maksimal dilihat dari tidak adanya fasilitas bangunan kantor tetap BUMDes Berkat Bersama dan Tidak adanya fasilitas Pendidikan dan pelatihan (Diklat) atau sosialisasi tentang pengelolaan dan manajemen BUMDes yang diberikan oleh BUMDes untuk meningkatkan keterampilan, pengetahuan, dan pemahaman pengelola BUMDes; 3) Dinamisator, kesimpulannya peran Pemerintah Desa sebagai dinamisator masih kurang dilihat dari rendahnya partisipasi masyarakat dalam pengelolaan BUMDes, tidak adanya monitoring dan evaluasi oleh pemerintah desa terhadap jalannya BUMDes. Kata Kunci : Peran, Pemerintah Desa, Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) HENDRAWAN: The Role of the Village Government in Managing the Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Berkat Bersama in Rambayan Village of Tekarang District Sambas Regency. Thesis. Governance Science Study Program of Social and Political Science Faculty of Universitas Tanjugpura Pontianak. 2022. This study aimed to describe and analyze the role of the Village Government in managing the Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Berkat Bersama in Rambayan Village of Tekarang District, Sambas Regency. This research is based on the phenomenon of the Village Government having less role in Managing the BUMDes Berkat Bersama in Rambayan Village. This study used the qualitative research method with the descriptive-analytical research design. This study also used Ryaas Rasyid’s Government Roles theory in Muhadam Labolo (2010: 32) which consisted of a regulator, facilitator, and dynamist. The results showed that the role of the Village Government as a regulator was still not optimal which was seen from the absence of rules issued by the Village Government to manage BUMDes and the lack of understanding of BUMDes managers on the rules managing BUMDes. The study also showed that the role of the Village Government as a Facilitator was also still not maximized as seen by the absence of permanent office building facilities for BUMDes Berkat Bersama and the absence of Education and training facilities or socialization regarding the management and the management of BUMDes provided by BUMDes to improve skills, knowledge, and understanding of BUMDes managers. Lastly, the results also showed that the role of the Village Government as a dynamist was still lacking seen from the low community participation in the management of BUMDes and the absence of monitoring as well as evaluation by the village government on the running of BUMDes. Keywords: Role, Village Government, Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNomor Induk Mahasiswa (NIM)Email
HENDRAWAN, HENDRAWANNIME1031171013UNSPECIFIED
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 330 Ekonomi > 338 Produksi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Pemerintahan S1
Depositing User: Mohdi - Ismail
Date Deposited: 06 Mar 2025 04:28
Last Modified: 06 Mar 2025 04:28
URI: http://36.95.239.66/id/eprint/2095

Actions (login required)

View Item View Item