Pengaruh Need For Uniqueness, dan Brand Consciousness, Melalui Attitude Towards Luxury Product Sebagai Variabel Intervening Terhadap Purchase Intentions Pada Frank & Co Jewellery

Astuti, Rindi (2025) Pengaruh Need For Uniqueness, dan Brand Consciousness, Melalui Attitude Towards Luxury Product Sebagai Variabel Intervening Terhadap Purchase Intentions Pada Frank & Co Jewellery. Tesis thesis, Universitas Tanjungpura.

[img] Text (Cover-Bab1)
Cover-Bab1_B2041231011.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text (B2041231011_ RINDI ASTUTI)
B2041231011_ RINDI ASTUTI.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh need for uniqueness, dan brand consciouness, terhadap purchase intention melalui attitude towards luxury product sebagai variabel intervening pada Frank & Co di Pontianak. Pendekatan penelitian ini adalah penelitian kuantitatif, dengan metode asosiatif kausal. Penelitian dilakukan pada responden yang mengetahui produk Frank & Co di Pontianak. Pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode non- probability sampling berupa purposive sampling dan snowball sampling. Data yang terkumpul kemudian dianalisis menggunakan Structural Equation Model dengan alat bantu aplikasi statistik WarpPls versi 8.0. Hasil analisis data penelitian menunjukkan adanya pengaruh langsung dan signifikan antara need for uniqueness terhadap attitude towards luxury product dan purchase intentions. Brand consciouness berpengaruh signifikan terhadap attitude towards luxury product dan purchase intention. Attitude towards luxury product berpengaruh signifikan terhadap purchase intention. Attitude towards luxury product memediasi pengaruh tidak langsung need for uniqueness dan brand consciouness terhadap purchase intention. Semua hasil pengujian hipotesis menunjukkan tingkat signifikansi dan reliabilitas yang kuat. Temuan ini mengindikasikan pentingnya Frank & Co untuk menonjolkan eksklusivitas, kualitas, dan desain unik melalui strategi seperti peluncuran edisi terbatas, serta pengalaman personal seperti layanan desain custom dan program loyalitas. Strategi ini diharapkan dapat meningkatkan brand recall, membangun hubungan emosional, dan mendorong niat pembelian konsumen

Item Type: Thesis (Tesis)
Creators:
CreatorsNomor Induk Mahasiswa (NIM)Email
Astuti, RindiNIMB2041231011UNSPECIFIED
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 658 Manajemen umum
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen S2
Depositing User: Robiatul Adawiyah
Date Deposited: 23 Dec 2025 03:12
Last Modified: 23 Dec 2025 03:12
URI: http://36.95.239.66/id/eprint/4525

Actions (login required)

View Item View Item