Analisis Perbandingan Penerapan Sistem Peradilan Dari Manual Ke Elektronik Pada Pengadilan Agama Pontianak

Zazkia, Amalia (2025) Analisis Perbandingan Penerapan Sistem Peradilan Dari Manual Ke Elektronik Pada Pengadilan Agama Pontianak. Skripsi thesis, Universitas Tanjungpura.

[img] Text (Cover-Bab I)
Cover-Bab1_A1011211098.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text (A1011211098_AMALIA ZAZKIA)
A1011211098_AMALIA ZAZKIA.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Sistem peradilan di Indonesia, khususnya pada Pengadilan Agama Pontianak, mengalami perubahan signifikan dengan peralihan dari sistem manual ke sistem elektronik. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perbandingan efektivitas sistem peradilan manual dan elektronik di Pengadilan Agama Pontianak. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sistem elektronik memiliki keunggulan dalam hal efisiensi waktu, transparansi, dan aksesibilitas. Dan masyarakat juga banyak menggunakan peradilan secara elektronik dalam menyelesaikan perkaranya. Sistem peradilan di Indonesia, khususnya pada Pengadilan Agama Pontianak, mengalami perubahan signifikan dengan peralihan dari sistem manual ke sistem elektronik. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perbandingan efektivitas sistem peradilan manual dan elektronik di Pengadilan Agama Pontianak. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sistem elektronik memiliki keunggulan dalam hal efisiensi waktu, transparansi, dan aksesibilitas, meskipun masih terdapat tantangan dalam hal infrastruktur teknologi dan keterampilan sumber daya manusia. Sementara itu, sistem manual, meskipun lebih familiar bagi beberapa pihak, terbukti kurang efektif dalam hal kecepatan dan akurasi pencatatan. Berdasarkan temuan tersebut, penelitian ini menyarankan agar Pengadilan Agama Pontianak terus mengembangkan dan mengoptimalkan sistem elektronik untuk meningkatkan efektivitas peradilan di masa depan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNomor Induk Mahasiswa (NIM)Email
Zazkia, AmaliaNIMA1011211098UNSPECIFIED
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 340 Ilmu hukum > 347 Prosedur dan pengadilan
Divisions: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum S1
Depositing User: Rudiarti Rudiarti
Date Deposited: 19 Dec 2025 04:09
Last Modified: 19 Dec 2025 04:09
URI: http://36.95.239.66/id/eprint/4429

Actions (login required)

View Item View Item