Isdianto, Isdianto (2025) Peran Dinas Sosial Dalam Membina Gelandangan Dan Pengemis Di Kota Pontianak. Skripsi thesis, Universitas Tanjungpura.
|
Text (Cover-Bab I)
Cover-Bab1_E1021211014.pdf - Published Version Download (560kB) |
|
|
Text (E1021211014_ISDIANTO)
E1021211014_ISDIANTO.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
Abstract
Penelitian ini menganalisis peran Dinas Sosial dalam membina gelandangan dan pengemis di Kota Pontianak. Metode yang digunakan adalah pendekatan kualitatif deskriptif untuk mendeskripsikan dan menganalisis peran Dinas Sosial serta menganalisis hambatan yang dihadapi oleh Dinas Sosial. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Dinas Sosial telah menjalankan perannya, secara fasilitatif (penyediaan kebutuhan dasar), edukatif (peningkatan kapasitas diri), representasional (koordinasi antar Instansi), dan teknis (penanganan kasus). Namun, pembinaan ini masih menghadapi hambatan signifikan, seperti kurangnya kesadaran masyarakat untuk tidak memberi uang di jalan, keterbatasan anggaran dan sumber daya manusia, serta lemahnya sanksi dalam regulasi. Kesimpulannya, meskipun Dinas Sosial memiliki peran penting, hasil pembinaan belum optimal karena adanya hambatan yang dihadapi. Sebagai rekomendasi, disarankan untuk memperkuat regulasi, mengintensifkan edukasi publik, dan meningkatkan dukungan sumber daya guna mewujudkan pembinaan yang lebih efektif dan berkelanjutan bagi gelandangan dan pengemis di Kota Pontianak
| Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||
|---|---|---|---|---|---|---|---|
| Creators: |
|
||||||
| Subjects: | 300 – Ilmu Sosial > 350 Administrasi publik dan ilmu militer > 353 Bidang khusus administrasi publik | ||||||
| Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Pembangunan Sosial S1 | ||||||
| Depositing User: | Sri Yulihartini | ||||||
| Date Deposited: | 16 Dec 2025 03:04 | ||||||
| Last Modified: | 16 Dec 2025 03:04 | ||||||
| URI: | http://36.95.239.66/id/eprint/4403 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
