PERAN DINAS KETAHANAN PANGAN DAN PERIKANAN DALAM PEMBERDAYAAN NELAYAN DI DESA SUNGAI BAKAU KECAMATAN MATAN HILIR SELATAN KABUPATEN KETAPANG

REYNALDO, REYNALDO (2022) PERAN DINAS KETAHANAN PANGAN DAN PERIKANAN DALAM PEMBERDAYAAN NELAYAN DI DESA SUNGAI BAKAU KECAMATAN MATAN HILIR SELATAN KABUPATEN KETAPANG. Skripsi thesis, Universitas Tanjungpura.

[img] Text (Cover)
Cover_E1011161047.pdf - Published Version

Download (98kB)
[img] Text (Yuridis)
Yuridis_E1011161047.pdf - Published Version

Download (608kB)
[img] Text (Surat Pernyataan)
SP_E1011161047.pdf - Published Version

Download (11kB)
[img] Text (Abstrak)
Abstrak_E1011161047.pdf - Published Version

Download (160kB)
[img] Text (Kata Pengantar)
Kapeng_E1011161047.pdf - Published Version

Download (15kB)
[img] Text (Daftar Isi)
Dafis_E1011161047.pdf - Published Version

Download (20kB)
[img] Text (Daftar Lain)
Daflain_E1011161047.pdf - Published Version

Download (37kB)
[img] Text (Bab I)
Bab1_E1011161047.pdf - Published Version

Download (69kB)
[img] Text (Bab II)
Bab2_E1011161047.pdf - Published Version

Download (152kB)
[img] Text (Bab III)
Bab3_E1011161047.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (72kB)
[img] Text (Bab IV)
Bab4_E1011161047.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (93kB)
[img] Text (Bab V)
Bab5_E1011161047.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (140kB)
[img] Text (Bab VI)
Bab6_E1011161047.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (47kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Dapus_E1011161047.pdf - Published Version

Download (43kB)

Abstract

Tujuan penelitian adalah ingin mendiskripsikan dan menganalisis peran Dinas Ketahanan Pangan dan Perikanan sebagai regulator, dinamisator dan fasilitator dalam pemberdayaan masyarakat nelayan Desa Sungai Bakau Kecamatan Matan Hilir Selatan Kabupaten Ketapang. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peran Dinas Ketahanan Pangan Dan Perikanan dalam pemberdayaan nelayan di Desa Sungai Bakau Kecamatan Matan Hilir Selatan Kabupaten Ketapang sudash terlaksanan namun belum maksimal, dimana dalam peran sebagai regulator, karena Pemerintah Kabupaten Ketapang sendiri belum membuat regulasi dibidang perikanan. Pemerintah Kabupaten Ketapang hanya menjalankan aturan yang ada dalam Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2016 tentang Perlindungan dan Pemberdayaan Nelayan. Sebagai dinamisator sudah terlaksan namun belum maksimal, karena dinas belum memiliki kemampuan dalam memberikan bimbingan, pengarahan, dan mampu dalam mengajak masyarakat nelayan agar terciptanya kepedulian masyarakat atau partisipasi aktif dalam setiap pembangunan. Sebagai fasilitator sudah berjalan tetapi belum optimal, dikarenakan kurangnya berbagai bantuan serta tidak meratanya pembagian fasilitas yang diberikan kepada nelayan berupa sarana dan prasarana alat penangkapan. Pemerintah Kabupaten Ketapang disarankan melalui Dinas Ketahanan Pangan dan Perikanan perlu memberikan perhatian yang lebih serius terhadap masyarakat nelayan agar pembinaan yang diberikan kepada mereka mampu meningkatan kualitas nelayan, kemudian mampu menggerakan setiap program yang di berikan oleh pemerintah guna meningkatkan perekonomian masyarakat nelayan. The purpose of this research is to describe and analyze the role of the Department of Food Security and Fisheries as a regulator, dynamist and facilitator in empowering fishing communities in Sungai Bakau Village, Matan Hilir Selatan District, Ketapang Regency. This study uses a descriptive type of research with a qualitative approach. The results showed that the role of the Department of Food Security and Fisheries in empowering fishermen in Sungai Bakau Village, Matan Hilir Selatan District, Ketapang Regency has been implemented but has not been maximized, where in its role as a regulator, because the Ketapang Regency Government itself has not made regulations in the field of fisheries. The Ketapang Regency Government only implements the existing rules in Law Number 7 of 2016 concerning the Protection and Empowerment of Fishermen. As a dynamist, it has been implemented but has not been maximized, because the service does not yet have the ability to provide guidance, direction, and is able to invite fishing communities to create community awareness or active participation in any development. As a facilitator, it has been running but is not optimal, due to the lack of various assistance and the unequal distribution of facilities provided to fishermen in the form of fishing equipment and infrastructure. It is suggested that the Ketapang Regency Government through the Food and Fisheries Security Service needs to give more serious attention to the fishing community so that the guidance given to them is able to improve the quality of fishermen, then be able to move every program provided by the government to improve the economy of the fishing community.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNomor Induk Mahasiswa (NIM)Email
REYNALDO, REYNALDONIME1011161047UNSPECIFIED
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 350 Administrasi publik dan ilmu militer > 354 Departemen perekonomian dan lingkungan
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Administrasi Publik S1
Depositing User: Mohdi - Ismail
Date Deposited: 03 Sep 2024 07:44
Last Modified: 03 Sep 2024 07:44
URI: http://36.95.239.66/id/eprint/1425

Actions (login required)

View Item View Item